Resep Puding buah stroberi dan Cara Membuat Puding buah stroberi
BAHAN
1 sachet gelatin atau boleh pake agar2, rasa stoberi
ukuran gula pasir dan air sesuai petunjuk yang ada di paket/sachet
1 cangkir irisan buah stroberi segar
250 ml whipped cream
Cara membuatnya:
Siapkan gelatin sesuai dengan petunjuk paket ( gula dan airnya boleh sesuai aturan di paketnya boleh juga dikurangi gulanya kalo mau diet) Dinginkan sampai agak mengental. Sisihkan 1/3 cangkir untuk nanti dicampur sama whipped cream.
1 cangkir irisan buah stroberi segar
250 ml whipped cream
Cara membuatnya:
Siapkan gelatin sesuai dengan petunjuk paket ( gula dan airnya boleh sesuai aturan di paketnya boleh juga dikurangi gulanya kalo mau diet) Dinginkan sampai agak mengental. Sisihkan 1/3 cangkir untuk nanti dicampur sama whipped cream.
Tuangkan gelatin/agar2 ke gelas, miringkan gelas, tambahkan buah irisan stroberi, biarkan sampe dingin di gelas pada sudut miring sampai agak mengeras/kaku
Setelah itu, campu whipped cream ke sisaan gelatin yang (1/3 cangkir) tadi, aduk sampe berubah warna, lalu tuang ke gelas .Dinginkan. hias dengan fresh whipped cream dan irisan stoberi.
Setelah itu, campu whipped cream ke sisaan gelatin yang (1/3 cangkir) tadi, aduk sampe berubah warna, lalu tuang ke gelas .Dinginkan. hias dengan fresh whipped cream dan irisan stoberi.
Category: Resep Puding 2 Warna, Resep Puding Buah, Resep Puding buah stroberi dan Cara Membuat Puding buah stroberi
0 comments